PERPUSDES CAKRAWALA
Sejarah Desa
berita-lokal
-
CANGAKAN.DESA.ID - Pemerintah Desa Cangakan melalui Bidang Pemberdayaan Masyarakat bekerjasama dengan Perpusdes Cakrawala akan selenggarakan Pelatihan peningkatan kapasitas pada para petani dalam budidaya pertanian ramah lingkungan berkelanjutan atau lebih mudahnya di sebut padi organik
Jelang pelatihan yang akan dilaksnakan selama 4 hari mulai tanggal 15 -18 Oktober 2022, di balai desa cangakan sejumlah 50 orang calon peserta pelatihan budidaya pertanian ramah lingkungan berkelanjutan dikumpulkan untuk diadakan pemantapan dan penyampaian secara ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Paguyuban Silat Padas - Kasreman peringati harlah-nya yang ke 4 tahun untuk wujudkan Perdamaian dan sinergitas antar perguruan
Wakil Bupati Ngawi Dwi Riyanto Jatmiko, M.H, M.Si dan Anggit anggota DPRD Kabupaten Ngawi di dampingi Forpimcam dari dua Kecamatan Kasreman dan Padas serta perwakilan 8 perguruan pencak silat yang tergabung dalam paguyuban hadiri harlah paguyuban silat yang ke-4
Harlah yang ke-4 itu sendiri di gelar di rumah Suwoto selaku Ketua Paguyuban yang beralamatkan di Dusun Pencol Desa Cangakan Kecamatan Kasreman ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Letak masjid Jami' Baiturrohmah Desa Cangakan Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi, strategis ditepi jalan raya provinsi yang menghubungkan Jawa Timur dan Jawa Tengah memungkinkan untuk dijadikan sebagai masjid musafir sebagai tempat singgah para musafir yang sedang melakukan perjalan luar kota baik dalam rangka wisata manapun ziarah.
Untuk mewujudkan hal tersebut pengurus akan mengadakan pembenahan baik untuk fasilitas msjid maupun secara kelembagaan pengurus baru yang di nahkodai Ustadz Mirun, S.Ag. dan Ketua Dewan Pembina Kyai ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Badan Pusat Stastistik Provinsi Jawa Timur adakan monitoring pelaksanaan desa Cantik di Desa Cangakan Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi
Mendasar surat Kepala BPS Kabupaten Ngawi nomor : B-352117.001/BPS/9280/06/2022, tertanggal 27 Juni 2022, bahwa Desa Cangakan ditunjuk sebagai Desa Cantik, hal tersebut ditidaklajuti oleh Pemerintah Desa Cangakan dengan ditindak lanjutinya dengan meluncurkan program Gema Canda yaitu Gerakan Mandiri menuju Cangakan Satu Data
Untuk memantau progres Desa Cantik di Desa Cangakan Kiki Ferdiana, ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Bulan September di tahun 2022, atau bulan Safar dalam hitungan bulan Jawa adalah musim hajatan bagi warga Cangakan pada umumnya
Rakor hajatan yang diselenggarakan di Balai desa Cangakan dan di hadiri BKTM Aiptu Subagiyo, Babinsa Serda Joko Susilo, dan Kepala desa Cangakan yang diwakili Sekretaris Desa Cangakan Subiyato serta 9 orang warga Cangakan Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi yang tersebar di 4 dusun yaitu Prayungan, Cangakan I, Cangakan II dan Pencol yang mau mempunyai hajat (02/09)
Dalam rakor tersebut disampikan hendaknya ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Perpustakaan Desa Cakrawala Cangakan Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi kenalkan Informasi Teknologi (IT) pada nak uisa dini utamanya pada anak usia SD
Sebanyak 18 siswa Sekolah Dasar Negeri Cangakan 2 yang terdiri 10 anak laki-laki dan 8 anak perempuan di bawah asuhan Dwi Hari Irianto, S.Pd guru kelas 6, dengan penuh ceria dan semngat anak anak mengikuti materi awal cara pengoperasian computer, mulai dari cara menghidupkan dan mematikan computer, melemaskan pergelangan tangan dalam memegang dan menggerakan mouse
Pada materi ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Isak tangis haru iringi pamitan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya, dengan perangkat desa dan warga masyarakat desa Cangakan Kecamatan Kasreman Kabupaten Ngawi
Acara pamitan di gelar secara sederhana dihadiri Perangkat Desa, warga masyarakat dan 24 mahasiswa yang telah bertugas belajar KKN selama 40 hari dengan warga masyarakat cangakan
Syarifah Maydina Sany, mahasiswa jurusan Komunikasi Penyiaran Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya ...
-
CANGAKAN.DESA.ID - Pemerintah Desa Cangakan Lounching Gerakan Mandiri Cangakan Satu Data (Gema Canda) sebagai tindak lanjut penunjukan desa Cangakan sebagai Desa Cantik (Cinta Statistik) olah Badan Pusat Stastistik Kabupaten Ngawi
Mendasar surat Kepala BPS Kabupaten Ngawi nomor : B-352117.001/BPS/9280/06/2022, tertanggal 27 Juni 2022, bahwa Desa Cangakan ditunjuk sebagai Desa Cantik, hal tersebut disambut baik oleh Pemerintah Desa Cangakan denah ditindak lanjutinya hari ini lounching Gema Canda.
Gema Canda adalah Gerakan Mandiri Cangakan Satu ...